IP address (atau Internet Protocol address) mengidentifikasi
masing-masing jaringan komputer dan perangkat dalam sebuah jaringan.
Ketika komputer saling berkomunikasi satu sama lain di internet atau
local network (LAN), komputer tersebut mengirimkan informasi pada
masing-masing IP Address.
Mungkin diantara kamu ada yang penasaran bagaimana mengetahui IP Address kamu? PG akan mengulasnya berikut ini.
Jika komputer kamu terhubung ke internet tanpa router, biasanya IP Address kamu adalah IP Address publik.
Klik nama koneksi internet kamu untuk menunjukkan statusnya.
Klik kanan dan klik status untuk menunjukkan status internet
Kamu akan menemukan alamat IP terdaftar pada window Network Connection– di tab support
Cara yang lebih cepat lagi untuk menemukan alamat IP kamu adalah dengan menjalankan perintah ipconfig di Command Prompt. IP Address akan ditampilkan di bawah nama koneksi kamu.
Kamu juga bisa mengakses halaman administrasi router kamu untuk mendapatkan informasi ini. Halaman ini akan menampilkan alamat IP Address publik kamu dan informasi lain tentang koneksi internet kamu.
Tidak seperti alamat jalan, alamat IP terkadang tidak tetap. Terkadang penyedia layanan internet kamu memberikan IP Address yang baru, seperti halnya router kamu mungkin memberikan perangkat kamu alamat IP yang baru.
Nah, sekarang kamu bisa mengetahui sendiri apa alamat IP kamu. Semoga informasi ini bermanfaat. Jangan lupa klik like, tweet, atau plus one untuk artikel ini.
advertisements
Komputer kamu memiliki IP Address publik dan privat. Kamu akan
memerlukan IP Address jika kamu menjadi hosting server – komputer klien
akan memerlukan IP Address komputer kamu untuk menghubungkannya.Mungkin diantara kamu ada yang penasaran bagaimana mengetahui IP Address kamu? PG akan mengulasnya berikut ini.
advertisements
IP Address Publik dan Privat
IP address terdiri atas publik dan privat. “Publik” berarti IP Address tersebut dapat diraih dari internet, sementara “privat” berarti hanya untuk jaringan lokal (LAN), atau hubungan komputer, smartphone, konsol game, dan perangkat lain dengan memanfaatkan router. Router di modem kamu bertindak sebagai media penghubung traffic ke IP Address lokal kamu.Jika komputer kamu terhubung ke internet tanpa router, biasanya IP Address kamu adalah IP Address publik.
Menemukan IP Address Privat kamu
Untuk menemukan IP Address komputer kamu di Windows, buka Control Panel dan pilih View network status and tasks atau pada Windows XP, kamu bisa memilih Network Connections.Klik nama koneksi internet kamu untuk menunjukkan statusnya.
Klik kanan dan klik status untuk menunjukkan status internet
Kamu akan menemukan alamat IP terdaftar pada window Network Connection– di tab support
Cara yang lebih cepat lagi untuk menemukan alamat IP kamu adalah dengan menjalankan perintah ipconfig di Command Prompt. IP Address akan ditampilkan di bawah nama koneksi kamu.
Menemukan IP Address Publik
Cara termudah untuk menemukan IP address publik adalah dengan bertanya pada website, karena website melihat IP Address publik kamu dan dapat mengatakannya kepada kamu. Misalnya, kamu bisa mencari dengan mengetikkan what is my ip atau what is my ip address di Google. Google akan menampilkan IP address publik kamu.Kamu juga bisa mengakses halaman administrasi router kamu untuk mendapatkan informasi ini. Halaman ini akan menampilkan alamat IP Address publik kamu dan informasi lain tentang koneksi internet kamu.
Tidak seperti alamat jalan, alamat IP terkadang tidak tetap. Terkadang penyedia layanan internet kamu memberikan IP Address yang baru, seperti halnya router kamu mungkin memberikan perangkat kamu alamat IP yang baru.
Nah, sekarang kamu bisa mengetahui sendiri apa alamat IP kamu. Semoga informasi ini bermanfaat. Jangan lupa klik like, tweet, atau plus one untuk artikel ini.
Posting Komentar
Silakan Kometar